Kiper Panathinaikos Goda PSSI buat Gabung ke Timnas Indonesia

2022-02-02 5,728

Nama Cyrus Margono santer disebut ingin bermain untuk tim nasional Indonesia. Upaya sudah dilakukan. Bersama ayahnya, Kiper 20 tahun itu sowan ke Kedutaan Besar RI di Athena. Cyrus bertemu dengan Duta Besar Indonesia untuk Yunani, Bebeb Djundjunan.

Cyrus sempat mengunggah postingan bertuliskan "Sebentar lagi #KitaGaruda". Saat ini, Ia bergabung di klub Liga 2 Yunani, Panathinaikos B hingga pertengahan 2024. Cyrus memiliki darah Indonesia dari ayahnya. Sedangkan ibunya berasal dari Persia. Ia lahir di New York, Amerika Serikat.

Penulis Naskah: Eko Agustio Vi
VE : Wahyu Marchisio