Keakraban diperlihatkan Menpora RI, Zainudin Amali, dengan para atlet Paralimpiade saat makan bareng di warung lesehan yang berada di Solo, Jawa Tengah.
Seperti diketahui, Menpora ke Solo dalam rangka kunjungan kerja ke pelatnas NPC. Zainudin Amali juga berdiskusi ringan sambil ngeliwet bareng atlet Paralimpiade.
Penulis : Febry Rachadi
VE : Wahyu Marchisio