Viral Warung Jual Jajanan Gurita Hidup, Pas Disajikan Masih Berenang di Kuah Saus
Sebuah warung yang menjual jajanan berupa anak gurita menjadi viral. Pasalnya, anak gurita yang dijual itu disajikan dan dimakan dalam kondisi masih hidup.
Hal ini dibagikan oleh akun Instagram @say.viideo. Akun ini menyebutkan jika jajanan anak gurita yang disajikan dan dinikmati secara hidup itu berada di Thailand.
"Jangan di Thailand ini memakai anak gurita yang masih hidup," tulis akun ini sebagai keterangan Instagram seperti dikutip Suara.com, Senin (17/1/2022).
Selengkapnya dalam video ini.
Link Terkait:
https://www.suara.com/lifestyle/2022/01/17/130318/viral-warung-jual-jajanan-gurita-hidup-pas-disajikan-masih-berenang-di-kuah-saus?page=all
#GuritaHidup #viral #Thailand
VO/Video Editor: Octa/Rahadyan Adi
--------------------------------------------------------------
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom