Timnas Thailand melaju ke final dan akan bertemu timnas Indonesia di Piala AFF 2020. Mantan Pemain Timnas Indonesia, Firman Utina mengatakan timnas Indonesia sering masuk final namun selalu gagal mengangkat tropi AFF. Firman berharap timnas Indonesia sudah siap untuk melawan timnas Thailand dan menjuarai Piala AFF 2020
Hai, Sobat Medcom.id! Kalau kamu punya video peristiwa menarik bisa mengirimkannya ke redaksi@medcom.id.
Selangkah Menuju Juara Piala AFF 2020