BANDUNG BARAT, KOMPAS.TV - Petugas SAR gabungan berhasil menemukan jasad korban yang hanyut di aliran Sungai Cikapundung.
Memasuki hari ketiga pencarian terhadap bocah yang hanyut di aliran Sungai Cikapundung, Kampung Cibodas, Lembang, Kabupaten Bandung Barat, akhirnya membuahkan hasil.
Baca Juga Kecelakaan Antara Bus dan Pick Up, Akibatkan 3 Orang Meninggal Dunia di Lokasi Kejadian di https://www.kompas.tv/article/245330/kecelakaan-antara-bus-dan-pick-up-akibatkan-3-orang-meninggal-dunia-di-lokasi-kejadian
Korban ditemukan oleh Tim SAR tersangkut ditumpukan sampah yang berjarak kurang lebih 2km dari jenazah sang ibu, yang ditemukan terlebih dahulu.
Sebelumnya, korban bersama sang ibu terseret arus Sungai Cikapundung saat hendak menyelamatkan anjing peliharaan yang terbawa arus sungai.
Baca Juga Tim Basarnas Berhasil Evakuasi 8 ABK KLM Alam Jaya yang Tenggelam di Laut Flores di https://www.kompas.tv/article/245044/tim-basarnas-berhasil-evakuasi-8-abk-klm-alam-jaya-yang-tenggelam-di-laut-flores
Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/245332/pencarian-hari-ketiga-bocah-hanyut-disungai-tim-sar-akhirnya-temukan-jasadnya