Perjalanan dengan mobil terkecil di dunia

2021-12-21 3

Alex Orchin dari Inggris menghabiskan dua hingga tiga minggu untuk menempuh perjalanan 1.407 kilometer dengan Peel P50, mobil dengan panjang 137cm dan tinggi 120cm.

Perjalanan ini menjadi cara baginya untuk menggalang dana bagi kampanye Children in Need milik BBC. Bagaimana rasanya menempuh perjalanan panjang di mobil terkecil di dunia? (BBC Indonesia)