Senyum dan Tawa dari Pengungsian Erupsi Gunung Semeru

2021-12-12 29,669

Komunitas Aku Badut Indonesia (ABI) menghibur anak pengungsi di Posko Pengungsi erupsi Gunung Semeru di Lapangan Penanggal, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur.