VIVA – Hampir saja, seorang kakek yang sedang berjalan di pinggir rel di kawasan Ciroyom, Andir, Kota Bandung, disambar kereta api, pada Selasa 7 Desember 2021.