Polisi Masih Olah TKP Gedung Cyber 1 yang Terbakar, Sejumlah Ruangan Dipasang Police Line
Kepolisian melalui Pusat Labotatorium Forensik Mabes Polri dan Polres Metro Jakarta Selatan menggelar olah tempat kejadian perkara terkait kasus kebakaran yang melanda Gedung Cyber 1 yang berlokasi di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, hari ini.
Dalam insiden yang terjadi pada Kamis (2/12/2021) kemarin, dua orang menjadi korban jiwa.
Hingga pukul 15.47 WIB, tim Pusat Laboratorium Forensik Mabes Polri masih melakukan olah olah tempat kejadian di lantai dua gedung tersebut yang menjadi titik kebakaran terjadi. Sejumlah ruangan di lantai tersebut bahkan telah dipasang garis polisi.
Selengkapnya dalam video ini.
Link terkait:
https://www.suara.com/news/2021/12/03/161255/polisi-masih-olah-tkp-gedung-cyber-1-yang-terbakar-sejumlah-ruangan-dipasang-police-line
#KebakaranGedungCyber #GedungCyber
Video Editor: Galih Fajar
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom