Longsor Tutup Jalan Trans Sulawesi Di Simboro

2021-11-16 3

MAMUJU, KOMPAS.TV - Longsor terjadi di Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat . Akibat longsor Jalan Trans Sulawesi di Desa Botteng terputus.

Longsor di Desa Botteng, Kecamatan Simboro, Kabupaten Mamuju terjadi setelah hujan mengguyur wilayah itu selama empat jam. Longsor tak hanya terjadi di satu titik, melainkan ada delapan titik. Akibatnya Jalan Trans Sulawesi tak bisa di lalui.

Antrean kendaraan pun terjadi hingga pun memanjang hingga dua kilometer.



#longsor
#antreankendaraan
#hujan

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/232106/longsor-tutup-jalan-trans-sulawesi-di-simboro