Viral Pasien Sakit Tiba-tiba Bisa Lari Kencang Gara-gara Panik Tabung Oksigen Jatuh

2021-10-05 1

Kejadian tak terduga di sebuah rumah sakit hingga membuat pengunjung lari kocar-kacir viral di media sosial.

Dikutip dari video CCTV yang diunggah akun @ndorobei.official, tampak seorang pasien perempuan tengah dirawat di ruang rumah sakit ditemani oleh beberapa keluarganya.

Terlihat pasien tersebut akan dibawa keluar dari ruangan tersebut. Hal itu diketahui dari adanya seorang petugas rumah sakit yang menyediakan kursi roda untuk mengantar si pasien.

Mulanya suasana tampak biasa, hingga kemudian salah seorang di antara keluarga pasien itu tak sengaja menyenggol tabung oksigen yang ada di dekat tempat tidur.

link terkait :
https://jogja.suara.com/read/2021/10/05/200545/viral-pasien-sakit-tiba-tiba-bisa-lari-kencang-gara-gara-panik-tabung-oksigen-jatuh

#tabungoksigen #pasiensakit #lari #rumahsakit

=====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom