Video Coki Pardede Ditangkap Atas Kasus Narkoba, ini Kata Majelis Lucu Indonesia

2021-09-13 4,183

Komika Coki Pardede ditangkap atas kepemilikan sabu di tempat tinggalnya malam lalu. Dikonfirmasi, Coki sudah memakai sabu selama 8 bulan. Tretan Muslim dan mewakili Majelis Lucu Indonesia memohon maaf atas kejadian ini lewat akun social media twitter.