Sukses Ukir Sejarah, Begini Persiapan Kontingen Indonesia dalam Mengikuti Paralimpiade

2021-09-08 1

Hary Susanto berhasil membawa pulang medali emas Paralampiade 2020 dengan memenangi pertandingan ganda campuran bersama rekannya Leani Ratri Oktila. Lantas, bagaimana persiapan yang dilakukan oleh Hary Susanto dan atlet lainnya dalam mengikuti Paralimpiade Tokyo 2020? Berikut penjelasannya.



Ikuti perbincangan menarik #MedcomHariIni bersama Peraih Medali Emas Olimpiade Tokyo 2020 Hary Susanto dan Jurnalis Medcom.id Achmad Firdaus.
Sukses Ukir Sejarah, Begini Persiapan Kontingen Indonesia dalam Mengikuti Paralimpiade