Viral Video Parodi PPKM Diperpanjang Terus sampai Level 300, Warga Pasrah Disidak di Rumah
Sebuah video yang memperlihatkan aksi dua orang pemuda memparodikan PPKM dari level 1 hingga 300 viral di media sosial.
Dalam video yang diunggah oleh sebuah akun Tiktok, Selasa (3/8/2021) tampak salah seorang pemuda berperan sebagai warga dan pemuda lainnya berperan sebagai petugas PPKM.
Pada bagian pertama, diceritakan bahwa salah seorang warga hendak pergi ke Bogor namun dilarang oleh petugas karena daerah tersebut sedang menerapkan PPKM level 1. Selengkapnya dalam video ini.
Link terkait:
https://www.suara.com/news/2021/08/04/172930/viral-video-parodi-ppkm-diperpanjang-terus-sampai-level-300-warga-pasrah-disidak-di-rumah
#PPKM #Parodi
Pengisi Suara/Video Editor: Lintang/Eko Hendra
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcomsuaradotcom