Hindari Pembatasan Covid-19, Pasangan ini Nikah di Udara

2021-05-25 8

VIVA – Pasangan India dilaporkan mengadakan pernikahan di udara. Ada lebih dari 160 tamu di dalam pesawat untuk hindari aturan pembatasan Covid-19. Rakesh dan Dakshina, menikah di pesawat Spice Jet Boeing 737.