Antisipasi Kerumunan Lokasi Wisata Di Tutup

2021-05-17 37

PEKANBARU,KOMPAS.TV-Dimasa Libur Lebaran Lokasi Wisata Dan Tempat Rekreasi Di Kota Pekanbaru Riau Ditutup. Langkah Ini Di Lakukan Oleh Pemerintah Kota Pekanbaru Untuk Meminimalisir Kerumunan Yang Bisa Berakibat Meningkatnya Kasus Penularan Virus Corona