'Ngabuburit' di Pameran Mobil

2021-04-25 19

VIVA – Berbagai cara bisa dilakukan untuk menghabiskan waktu puasa atau ngabuburit. Salah satunya mengunjungi pameran mobil. Bagaimana rasanya ngabuburit di pameran mobil?