Sidang cerai artis Wulan Guritno dan Adilla Dimitri bakal digelar di Pengadilan Agama Jakarta Selatan besok, Kamis (18/3/2021).
Kabar tersebut disampaikan oleh Humas Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan, Taslimah. Dia bilang jadwal sidang cerai Wulan Guritno dan Adilla Dimitri sudah ditentukan
Kepada wartawan, Taslimah menyamapaikan bahwa agenda sidang perdana Wulan Guritno dan Adilla Dimitri adalah mediasi. Nantinya mereka berdua diminta untuk hadir dalam sidang tersebut.
link terkait :
https://www.suara.com/entertainment/2021/03/17/163854/besok-wulan-guritno-adilla-dimitri-akan-jalani-sidang-cerai-perdana
#wulanguritno #adilladimitri #wulanguritnogugatcerai
=====================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom