Dishub Jabar Akan Pasang PJU di Lokasi Laka Sumedang

2021-03-16 1,445

BANDUNG, KOMPAS.TV - Pasca terjadinya kecelakan bus di Wado Sumedang yang mengakibatkan banyak korban jiwa. Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Barat, akan memanggil po bus sri padma kencana.

Antisapasi agar tidak kembali terjadi kecelakaan di tanjakan Cae Wado, Kabupaten Sumedang.

Dinas perhubungan Jawa Barat akan memasang penerangan jalan umum, atau pju, portal, rambu-rambu, serta memperbaiki pagar pengaman jalan. Rencananya pemasangan dan perbaikan akan dilakukan dalam bulan ini.

Selain itu, dinas perhubungan Provinsi Jawa barat akan memanggil po bus sri padma kencana, yang mengalami kecelakaan serta mengakibatkan 29 orang meninggal dunia, dan 37 orang dirawat di rumah sakit.









Untuk lebih tahu berita terup date seputarJawa Barat, bisa klink link di bawah .

IG: https://www.instagram.com/kompastvjabar/

Youtube: https://www.youtube.com/c/kompastvjaw...

Twitter: https://www.twitter.com/kompastv_jabar/

Facebook: https://www.Facebook.com/kompastvjabar/