FADLI ZON DAN FAHRI HAMZAH DAPAT BINTANG TANDA JASA

2021-03-08 925

Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Gerindra, Fadli Zon, angkat bicara soal bintang tanda jasa yang diberikan kepadanya dari Presiden Joko Widodo. Ia menganggap pemberian itu sebagai bentuk kehormatan.
Fadli Zon dan Fahri Hamzah merupakan beberapa tokoh yang berkesempatan mendapatkan Bintang Mahaputra Nararya.
Penghargaan tersebut akan diberikan oleh Jokowi kepada beberapa tokoh dalam berbagai bidang.