Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menemui Jaksa Agung RI ST Burhanuddin, Ini yang Dibahas

2021-02-03 3

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menemui Jaksa Agung RI ST Burhanuddin di Kantor Kejaksaan Agung RI, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (3/2/2021). Ini merupakan kegiatan kunjungan Listyo untuk kesekian kalinya kepada pejabat dan pimpinan lembaga pemerintah serta ormas usai resmi menjabat sebagai Kapolri.

Link terkait:
https://surakarta.suara.com/read/2021/02/01/114604/silaturahmi-pertama-listyo-sigit-tunjukkan-dia-paham-tokoh-tokoh-kunci

https://www.suara.com/bola/2021/02/02/164614/sudah-februari-kapan-pt-lib-bertemu-kapolri-untuk-minta-izin-gelar-liga-1

Dalam pertemuan yang berlangsung singkat itu Listyo mengaku membahas sejumlah rencana kerjasama di bidang penegakan hukum. Salah satunya, terkait proses pelengkapan berkas perkara. Selengkapnya dalam video ini.

#ListyoSigitPrabowo

Video Editor: Sulistyo Jati K
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom