Perkembangan Terkini Pencarian Pesawat Sriwijaya Air SJ-182

2021-01-11 1,088

VIVA – Sebanyak belasan bagian tubuh korban diangkut menggunakan kapal milik Ditpolairud Baharkam Polri ke Jakarta International Container Terminal (JICT) 2, Jakarta Utara, Senin (11/1/2021) siang.