TNI-Polri Bangun Posko di Dekat Eks Markas FPI

2021-01-01 469

JAKARTA, KOMPAS.TV - Polisi bersama tni membangun posko di depan Jalan Petamburan, Jakarta, usai pemerintah melarang dan membubarkan Ormas Front Pembela Islam.

Hingga kini penjagaan masih dilakukan di sekitar bekas markas FPI.

Posko yang diberi nama tiga pilar akan dibangun di kawasan Petamburan, tepatnya di dekat bekas markas FPI.

Posko tiga pilar di jalan petamburan tiga ini nantinya dapat digunakan untuk kegiatan kemasyarakatan sekitar.

Selain untuk mendata setiap warga yang akan memasuki petamburan, posko juga akan diisi pelayanan kesehatan berupa pemberian obat-obatan.

#LiveStreaming #BreakingNews #Kompastv

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live. Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia, yuk subscribe channel youtube Kompas TV. Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari Kompas TV.

Media sosial Kompas TV:
Facebook: https://www.facebook.com/KompasTV
Instagram: https://www.instagram.com/kompastv
Twitter: https://twitter.com/KompasTV
LINE: https://line.me/ti/p/@KompasTV