Sukses Bikon Podcast Horor, Ruben Onsu Lirik Kawasan Angkaer di Luar Pulau Jawa

2020-12-15 2

Kakak Beradik Podcast yang dipandu Ruben Onsu dan Jordi akan menayangkan podcast berbayar bertajuk "Untold Story Tanah Pasundan". Podcast ini akan berlangsung Kamis (11/12/2020) dan Jumat (12/12/2020) pukul 22.00 WIB.

Meski berbayar, podcast ini rupanya menarik banyak perhatian masyarakat. Buktinya, hingga saat ini, tiket untuk podcast tersebut sudah terjual lebih dari 70 ribu, untuk dua episode.

Link terkait:
https://www.suara.com/entertainment/2020/12/11/172500/podcast-horor-ruben-onsu-laku-terjual-70-ribu-tiket

https://www.suara.com/entertainment/2020/12/10/204838/jadi-host-acara-horor-ruben-onsu-siapkan-fisik

EUA (Emergency Use Authorization) adalah persetujuan penggunaan obat atau vaksin saat kondisi kedaruratan kesehatan masyarakat, seperti pada masa pandemi Covid-19.

Dengan kata lain, spesial episode dari program Kakak Beradik Podcast ini menjadi program podcast horor berbayar tersukses di penghujung 2020. Selengkapnya dalam video ini.

#RubenOnsu #PodcastHoror

Video Editor: Dewi Yuliantini
===================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom