Tersangka Pemalsu Air Mineral Ternyata Pegawai Perusahaan
2020-12-02
178
VIVA – Seorang sopir dan juga sales salah satu distributor air mineral terkenal ditangkap Satreskrim Polres Magetan, Jawa Timur karena kedapatan memalsukan produk air mineral kemasan galon.