Georgia Lakukan Penghitungan Ulang Suara Pilpres AS

2020-11-13 54

VIVA – Penghitungan surat suara pilpres Amerika Serikat resmi akan diulang di negara bagian Georgia. Setiap surat suara akan dihitung ulang secara manual.