Sapi Besar Ngamuk, Nenek Diseruduk Sampai Mental

2020-10-01 6,924

VIVA – Seorang cucu meyelamatkan neneknya dari serangan sapi buas. Insiden ini terjadi di Mahendragarh, Haryana, India, pada 27 September 2020. Dalam video, tampak seorang nenek sedang berjalan menuju pagar. Tiba-tiba, ia diseruduk seekor sapi besar yang berada di seberang jalan. Melihat kejadian ini, sang cucu lelaki langsung berlari ke arah neneknya.