Jelang Libur Panjang, Tempat Wisata Dipadati Pengunjung

2020-08-16 7

VIVA – Libur panjang HUT RI-75 dimanfaatkan warga untuk berwisata. Di Luwu, Sulawesi Selatan, lokasi wisata alam mulai dipadati pengunjung.