Pelaku Penembakan Misterius di Tangsel Ditangkap Polisi

2020-08-11 126

VIVA – Pelaku penembakan misterius yang meneror warga Tangerang Selatan berhasil ditangkap Satreskrim Polresta Tangerang Selatan.