JAKARTA, KOMPAS.TV - Segmen Sehat di Tengah Pandemi, kami akan membacakan pertanyaan yang dikirim sehari sebelumnya melalui instagram @sapaindonesia_ kompastv, dan hari ini anda dapat juga bertanya langsung melalui sambungan telepon interaktif, di nomor 021-5366-0500.
Kali ini yang akan menjawab pertanyaan anda adalah dokter eka ginanjar, dokter spesialis penyakit dalam, konsultan kardiovaskuler.
Berikut pertanyaan melalui sambungan telepon:
Shalom, Tangerang: Kenapa saya sering mimisan, sedangkan saya sendiri sering minum?
Prisila, Jakarta: Katanya Covid-19 menyebabkan sesak nafas, apakah covid-19 menyebabkan penyempitan saluran nafas atau adanya slaim yang menyumbat saluran nafas?
Edi, Bandung: Istri saya 2 bulan ini meriang dan demam, setelah di periksa neutrofil batangnya 0, setelah di periksa kembali cikungunya positif. Dokter pertama memberikan Ibuoprofen menjadi seolah merangsan sakit. Setelah ada hasil, hanya dikasil vitamin. Saat ini, kaki, lutut, dan pergelangan sakit sekali.