RISMA TERIAK SEMANGATI WARGA PAKAI MASKER DAN KAPOLDA BAGIKAN 1 JUTA MASKER DI JATIM
2020-06-29
6,513
Warga Surabaya terus diingatkan oleh Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini untuk memakai masker. Langkah ini pun didukung oleh jajaran kepolisian dengan membagikan satu juta masker gratis.