Terungkap, Ini Alasan Kelompok John Kei Menyerbu Nus Kei di Green Lake City

2020-06-24 2

Polisi mengungkap fakta baru dibalik kasus penganiayaan yang dilakukan oleh John Kei terhadap anggota Nus Kei yang dilatarbelakangi perselisihan bagi hasil penjualan tanah di Ambon, Maluku.

Fakta baru terkuak bahwa ternyata John Kei awalnya sempat meminta Nus Kei untuk mengurus admistrasi terkait penjualan sebidang tanah di Ambon saat dirinya masih berada di dalam tahan Nusa Kambangan.

Link Terkait:
https://www.suara.com/video/2020/06/22/144235/terungkap-ini-alasan-kelompok-john-kei-menyerbu-nus-kei-di-green-lake-city

https://jogja.suara.com/read/2020/06/23/181234/ogah-berdamai-john-kei-serang-pamannya-nus-kei-karena-merasa-dikhianati

#JohnKei #NusKei

Video Editor : Suciati
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom