Meta Permadi dan Ferry Tanda Tangan Kontrak soal Pandemi Sebelum Syuting

2020-06-19 5,083

Di era new normal, sejumlah rumah produksi kembali memulai menjalani syuting untuk sejumlah film dan sinetron. Tapi untuk menjalani syuting si artis harus tandatangan kontrak mengenai kewajiban mematuhi aturan terkait covid-19.

Link berita: https://www.suara.com/entertainment/2020/06/19/172358/syuting-di-tengah-pandemi-ini-kewajiban-yang-harus-dipatuhi-artis

Hal itu dibenarkan bintang sinetron Meta Permadi dan Ferry Ixel. Menurut keduanya, atuaran tersebut cukup tegas dan bukan sekadar formalitas. Selengkapnya, tonton dalam video ini

#Syuting #Pandemi #MetaPermadi

Video Editor: Heriyanto

==================================
Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom