Hingga kini ada lebih dari 20 pekerja difabel baik cacat tubuh, tuli, maupun bisu. Simak kisah difabel di Sogan Batik Rejodani selengkapnya di video berikut.