Antisipasi Penyebaran Covid-19, Suhu Tubuh Pemudik Diperiksa

2020-03-31 58

Banyak warga yang memilih pulang kampung, meski sudah ada imbauan dari pemerintah untuk tetap tinggal di Jakarta. Untuk mengantisipasi penyebaran covid-19, Dishub Jakarta mengimbau kepala terminal untuk menjalankan protokol kesehatan, seperti memeriksa suhu tubuh calon penumpang.
Antisipasi Penyebaran Covid-19, Suhu Tubuh Pemudik Diperiksa