Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI) tengah fokus menyiapkan barang-barang kebutuhan seperti 800 ribu masker, serta memesan ratusan bilik disinfektan yang akan diserahkan ke sejumlah pemerintah daerah maupun institusi dan lembaga yang membutuhkan. INTI juga telah membeli alat-alat medis dari dalam negeri ataupun memesan dari luar negeri.
INTI Salurkan Bantuan Alat Pelindung Diri