Jelang Sidang, Galih Ginanjar Dapat Kabar Berita Duka

2020-02-26 2

Sidang lanjutan kasus video ikan asin kembali digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Pada hari di sidang akan digelar, Galih Ginanjar dapat kabar duka dari pihak keluarganya.

Link Terkait:

https://www.suara.com/entertainment/2020/02/19/170500/saksi-terus-dihadirkan-trio-ikan-asin-diyakini-bebas-dari-jeratan-hukum

https://www.suara.com/entertainment/2020/02/20/080849/galih-ginanjar-kecewa-barbie-kumalasari-jarang-jenguk

"Keterangan ahli-ahli pidana sama ahli bahasa dari JPU. Dalam persidangan mereka akan menghadirkan ahli pidana dan bahasa," kata Rihat Hutabarat selaku kuasa hukum Pablo Benua dan Rey Utami dihubungi sebelum sidang.

#GalihGinanjar #BarbieKumalasari

Video Editor: Fathika Rizky Asteria N
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom