Benarkah Berwudu Bisa Menghancurkan Virus Korona? Ini Faktanya
2020-02-19 86
Berwudu, praktik membersihkan dan menyucikan diri dengan air dalam Islam, dikabarkan dapat menghancurkan virus Korona. Benarkah demikian? Cek faktanya di video berikut ini. Benarkah Berwudu Bisa Menghancurkan Virus Korona? Ini Faktanya