LIVE REPORT: Preskon Penangkapan Pemasok Obat Penenang Lucinta Luna

2020-02-13 1

Polisi sudah menangkap pemasok narkoba Lucinta Luna. Pemasok tersebut berinisial IF alias FLO. Rencananya, polisi akan mengonfrontir Lucinta dengan FLO.

"Masih kami tempatkan di ruang pemeriksaan. Karena kami sudah amankan orang yang pasok barang ke LL. Jadi kami butuh pemeriksaan konfrotir antara tersangka LL dan orang yang berikan barang tersebut," kata Kanit II Satres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, Maulana Mukarom, ditemui di Polres Jakarta Barat, Rabu (12/2/2020).

Link Terkait: https://www.matamata.com/tag/lucinta-luna

Maulana menegaskan polisi masih mendalami proses pengembangan jaringan narkoba Lucinta Luna.

"Kami masih dalami dan butuh keterangan. Karena kami dapat orang yang pemasok barang tersebut," jelas Maulana.

#LucintaLuna #PemasokNarkobaLucintaLuna #KasusNarkoba

Video Editor: Yulita Futty Hapsari
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom