Giliran Pembuat Spanduk King of The King Diciduk Polisi

2020-02-04 3

VIVA – Polisi masih terus mengembangkan kasus muncul kelompok King of The King. Setelah menetapkan tiga orang petinggi kelompok itu jadi tersangka, polisi menangkap satu orang tersangka lainnya bernama Juanda yang merupakan ketua umum, di wilayah Karawang, Jawa Barat.