Toto Santoso Raja Keraton Agung Sejagat Minta Maaf

2020-01-22 4

Polda Jawa Tengah kemarin memeriksa Raja Keraton Agung Sejagat, Toto Santoso. Di sela-sela pemeriksaan, Toto meminta maaf secara terbuka kepada seluruh masyarakat, serta mengakui bahwa Keraton Agung Sejagat yang didirikannya adalah fiktif belaka. Selain Toto Santoso, polisi juga menetapkan Ratu Keraton Agung Sejagat, Fanni Aminadia sebagai tersangka.
Toto Santoso Raja Keraton Agung Sejagat Minta Maaf