DPR Dorong PLN UID Jatim Aliri Listrik 100 Persen Tahun Ini

2020-01-10 12

Anggota komisi VII DPR RI, Charles Meikyansah mengapresiasi rasio elektrifikasi di Jawa Timur yang mencapai 99,29 persen. PLN Unit Induk Distribusi Jawa Timur menargetkan rasio elektrifikasi 100 persen tercapai tahun ini. 
DPR Dorong PLN UID Jatim Aliri Listrik 100 Persen Tahun Ini