Sekolah Terendam Banjir, Siswa di Kampar Diliburkan

2019-12-16 6

Banjir masih merendam delapan kecamatan di Kampar, Riau. Sudah empat hari, siswa diliburkan karena puluhan sekolah terendam banjir. Ketinggian banjir bervariasi mulai dari 60 centimenter hingga satu meter.
Sekolah Terendam Banjir, Siswa di Kampar Diliburkan