Jokowi Tinjau Proyek LRT dan Kereta Cepat Jakarta-Bandung

2019-12-13 8

Presiden Joko Widodo bersama sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju meninjau proyek kereta cepat Jakarta-Bandung dan LRT Jabodebek. Sebelumnya Presiden Joko Widodo telah meresmikan Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek. Jokowi menargetkan kedua proyek ini akan rampung 2021.
Jokowi Tinjau Proyek LRT dan Kereta Cepat Jakarta-Bandung