Jalan Tol Layang Jakarta-Cikampek Elevated II Diresmikan

2019-12-12 11

VIVA – Jalan tol layang Jakarta-Cikampek diresmikan Presiden Joko Widodo, Kamis, 12 Desember 2019. Jalan tol itu akan beroperasi fungsional pada 20 Desember 2019. Setelah dibangun sekitar 34 bulan, tol layang Jakarta-Cikampek sepanjang 38 kilometer ini akan bisa digunakan oleh masyarakat.