Ratusan Siswa Terpaksa Gelar Ujian Ditengah Kepungan Banjir
2019-12-07 21
Ratusan siswa terpaksa menggelar ujian tengah semester ditengah kepungan banjir. Sejumlah sekolah di 16 desa di Kabupaten Aceh Singkil, Aceh terendam banjir hingga ke ruang kelas.
Ratusan Siswa Terpaksa Gelar Ujian Ditengah Kepungan Banjir