Yamaha Resmi Luncurkan All New NMax, Harga Jadi Rp 30 Jutaan

2019-12-02 23,616

Artikel Selengkapnya: https://www.suara.com/otomotif/2019/12/02/155757/resmi-meluncur-all-new-nmax-dibanderol-rp-30-jutaan

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), hari ini, Senin (2/12/2019), resmi meluncurkan All New NMax, di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat

President Director YIMM, Minoru Morimoto mengatakan, akhirnya kami dapat mengumumkan model-model baru. Di mana sebelumnya kami lebih banyak diam dan bersabar.

"Tantangan menerapkan tren baru selalu menjadi gaya Yamaha. Saya yakin trend baru akan hadir tahun depan," kata Morimoto, saat peluncuran produk baru Yamaha.

Ia menambahkan, NMax baru sudah menggunakan mesin baru. Selain itu desain yang ditawarkan juga baru dan lebih segar.

"Ini perpaduan Tmax dan Xmax," timpal Morimoto. Selengkapnya dalam video ini.

#YamahaNMax #HargaNMaxTerbaru #AllNewNMax

Video Editor: Dewi Yuliantini
==================================

Homepage: https://www.suara.com
Facebook Fan Page: https://www.facebook.com/suaradotcom
Instagram:https://www.instagram.com/suaradotcom/
Twitter: https://twitter.com/suaradotcom

Free Traffic Exchange