Terjadi 150 Kali Gempa Susulan di Maluku Utara

2019-11-16 6

Pasca-gempa bermagnitudo 7,1 yang mengguncang Provinsi Maluku Utara, BMKG Ternate mencatat hingga Sabtu (16/11) siang, sudah terjadi 150 kali gempa susulan. Magnitudo gempa susulan bervariasi dari mulai 4 hingga 4,5 dengan lokasi 120 km barat laut Halmahera Barat. 


Terjadi 150 Kali Gempa Susulan di Maluku Utara