Setelah vakum lama, Thito Cilapop kembali lagi menapaki industri musik Tanah Air. Saat ini dia tengah mempersiapkan single terbaru untuk mengobati kerinduan para penggemarnya.