Kemarau yang belum berakhir membuat warga di 5 kecamatan di Kabupaten Kendal dan 16 kecamatan di Grobogan, Jawa Tengah, kesulitan mendapat air bersih. Untuk memenuhi kebutuhan air sehari-hari, warga hanya mengandalkan bantuan air bersih dan berharap musim hujan turun lebih awal.
Sejumlah Kecamatan di Kendal dan Grobogan Krisis Air Bersih